Cara Memilih Ban Motor Yang Baik & Benar

Ban adalah salah satu komponen yang cukup penting dalam motor yang juga harus diperhatikan.Mengingat bahwa pentingnya ban maka kita harus cukup ngerti tentang ban.Dengan banyaknya merk ban di pasaran sering kali membuat bingung kita untuk memilih ban yang baik dan benar,bahkan terkadang memilih asal asal merk dan harga murah tidak melihat kualitas ban.Kalau kita salah memilih ban bisa berdampak pada keselamtan pengendara dan juga berdampak pada borosnya bahan bakar,karena menggunakan ban yang tidak sesuai dengan ukurannya.


Beberapa Cara Memilih Ban Yang Baik & Benar
  1. Pilihlah ban dengan Merk yang sudah terbukti kualitasnya,jangan memilih asal asal dan jangan tergiur dengan harga murah.
  2. Lihat atu perhatikan motif ban atau kembangan alur ban.Bila sering diperkotaan jangan memeilih ban dengan motif atau kembangan Trail,karena akan tidak nyaman.
  3. Sesuaikan ban yang di gunakan dengan kebutuhan.Misalnya pengunaan ban berkisaran antara 1-2 tahun.
  4. Pilih ban dengan sesuai ukuran velk motor yang dipakai,biasanya untuk motor standard bebek depab 70/90 atau 250,belakang 80/90 atau 275 untuk Metic depan ada yang 70/90 dan ada,80/90 belakang 80/90 dan ada 90/90. 
  5. Lihat Tahun pembuatan ban.
Inilah beberapa cara memilih ban yang baik & benar semoga dapat menjadi himbauan memilih ban dan dapat bermanfaat.

2 Responses to "Cara Memilih Ban Motor Yang Baik & Benar"